Kamis, 25 Maret 2010

Analisis dan Contoh dari General Store,Specialized store,Regional Store,global Store dan Pure Online

Ada berbagai macam "Store" yang akan saya coba definisikan dan jelaskan kepada para pembaca blog saya yaitu ada "General Store","Specialized Store","Regional Store","Global Store" dan yang terakhir yaitu "Pure Online"

Untuk lebih jelasnya saya akan mencoba menjelaskan satu-persatu apa saja pengertian dan contoh dari "store" yang ada diatas yaitu :

"General Store" adalah sebuah toko yang mana dalam toko itu memperjual belikan barang-barang umum seperti bahan-bahan makanan dan juga perlengkapan rumah tangga yang biasanya dapat kita temukan dalam komunitas yang kecil dan tidak terdapat departement store maupun supermaeket disekitarnya.Contoh nyata dari "General Store" yaitu Toko-toko kecil yang ada di pinggir jalan di deket rumah kita yang menjual berbagai macam perlengkapan makanan dan alat rumah tangga.

"Specialized Store" adalah Sebuah toko yang dalam kegiatan operasional hanya memperjualbelikan satu macam jenis produk atau satu macam barang.Contoh nyata dari "Specialized Store" yaitu Di Malang terdapat suatu Toko yang spesialisasinya hanya menjual barang-barang Elektronik saja yitu "HARTONO ELEKTRONIK"

"Regional Store" adalah sebuah toko yang dalam kegiatannya menjual berbagai macam barang dan kebutuhan dari masyrakat namun yang membedakan dari general Store ialah terdapat berbagai macam cabang (branch)/divisi2 yang ada di tiap2 daerah.Contoh Nyata dari "Regional Store" yaitu toko "Indomaret" yang ada di setiap daerah maupun kota2 di seluruh Indonesia dan biasanya berupa tokok yang sedang tidak terlalu besar layaknya "supermarket"

"Global Store" adalah sebuah toko yang memperjual belikan barang yang mana daerah pengoperasiannya ada dimana-mana serta dapat dinikmati oleh masyarkat secara global di negara-negara lain.Contoh Nyata dari "Global Store" yaitu Toko Handphone terkemuka seperti NOKIA CENTER yang ada dihampir seluruh negara.

"Pure Online" adalah sebuah toko yang memperjualbelikan barang maupun produknya dengan menggunakan jasa internet sehingga pemesan tidak harus pergi ketoko untuk membeli barang yang diinginkan.Contoh nyata dari "Pure Online" yaitu situs WWW.KASKUS.COM yang mana situs itu terkenal di Indonesia dengan memperjualbelikan barang maupun produknya secara Online.

"Click and Mortar Store" adalah sebuah toko yang dalam memperjualbelikan produk/barangnya menggunakan dua macam cara yaitu dengan menggunakan situs atau wbsite dan juga secara fisik.JAdi Konsumen bisa melakukan tranksasi dengan menggunakan fasilitas online maupun juga dengan face to face/bertatap muka secara langsung antara pembeli dan penjual.contoh nya adalah Perusahan "KTB"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar